Siaga Darurat Karhutla Riau Dicabut
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Status Siaga Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Provinsi Riau yang sudah ditetapkan sejak 13 Februari 2023 lalu dicabut per 30 November 2023. Alasan pencabutan tersebut karena . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Status Siaga Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Provinsi Riau yang sudah ditetapkan sejak 13 Februari 2023 lalu dicabut per 30 November 2023. Alasan pencabutan tersebut karena . . .
SIAK (RIAUPOS.CO) - Wabup Husni Merza menjadi inspektur upacara dalam apel siaga cegah karhutla tingkat Kabupaten Siak di lapangan PT Kimia Tirta Utama (KTU), Kecamatan Koto Gasib pada Rabu (21/6) . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Polresta Pekanbaru siaga kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) seiring meratanya musim kemarau di Provinsi Riau. Beberapa kawasan Pekanbaru, terutama yang berbatasan langsung dengan wilayah Kecamatan Tambang dan Tapung . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Wujud sinergisitas dalam pencegahan dan penanggulangan bersama Pemda TNI Polri, Dunia Usaha, Masyarakat Peduli Api (MPA), Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) Zero kebakaran hutan dan lahan (karhutla) serta . . .
SIAK (RIAUPOS.CO) - PEMKAB Siak sudah menetapkan siaga darurat karhutla sejak 16 Februari sampai 30 November mendatang. Itu artinya, pencegahan karhutla memang harus terus dilakukan. Demikian dikatakan Kepala BPBD Kabupaten Siak . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau bersama forkopimda, melaksanakan apel kesiapsiagaan penanggulangan bencana kebakaran hutan dan lahan (karhutla) Provinsi Riau tahun 2023. Kegiatan ini dipusatkan di halaman Kantor . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Riau belum bisa lepas dari ancaman bencana kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Kamis (2/3), dua daerah lagi yakni Kabupaten Siak dan Kepulauan Meranti menetapkan status siaga darurat . . .
Dua pekan jelang Ramadan, panas membara terasa di Riau. Rupanya, lahan-lahan pun mulai terbakar. Api hampir merata di seluruh wilayah Riau. Ketika data-data bara api mulai mengkhawatirkan, Pemprov Riau pun . . .
TELUKKUANTAN (RIAUPOS.CO) -- Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) menyatakan siaga kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Ini ditandai dengan apel kesiapsiagaan penanggulangan bencana karhutla di halaman Mapolres Kuansing, Jumat (1/4/2022) . Sekda Kuansing . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - RIAU siaga darurat kebakaran hutan dan lahan (Karhulta) terhitung Januari-Februari kemarin. Bahkan berdasarkan data yang ada, sudah 135,7 hektare lahan di Riau terbakar. Untuk membuktikan keseriusan untuk penanganan . . .
BENGKALIS (RIAUPOS.CO) - Status Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di wilayah Kabupaten Bengkalis masuk siaga darurat. Hal itu disampaikan Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bengkalis H Tajul Mudarris. Pernyataan itu . . .
WAKIL Bupati (Wabup) Indragiri Hilir (Inhil) H Syamsuddin Uti memimpin apel kesiapsiagaan menghadapi ancaman kebakaran hutan dan lahan (karhutla), Kamis (12/8). Apel di tengah pandemi Covid-19 diikuti peserta terbatas baik Wabup . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Musim panas menjadi ancaman terjadinya kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Provinsi Riau, termasuk Kota Pekanbaru. Jumat (5/3), Polresta Pekanbaru melansanakan apel gelar peralatan dan ptroli terpadu . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) -- Kondisi cuaca di Provinsi Riau mulai memasuki musim kemarau. Bahkan akhir pekan lalu tercatat ada sebanyak sembilan titik panas. Jumlah sebanyak itu tersebar di lima daerah. . . .
SIAK (RIAUPOS.CO) - Petugas Damkar Siak bersama aparat kepolisian, TNI, siaga terhadap kebakaran hutan dan lahan (Karhutla). Bahkan, seluruh aparatur dan masyarakat di sembilan kecamatan di Siak, mulai dari Siak, . . .
ROKAN HILIR (RIAUPOS.CO) - Bupati: Ketahuan yang Bakar, Sikat Saja. Satu persatu camat masuk ke dalam mes Pemkab Rohil yang berada di Jalan Perwira, Bagansiapi-api. Di dalam mes tersebut, sudah . . .
ROKAN HILIR (RIAUPOS.CO) - Mengenakan baju batik bercelana hitam, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Rohil, H Azhar A SE MSi, siang itu terlihat serius ngobrol bersama stafnya menggunakan . . .
INDRAGIRI HILIR (RIAUPOS.CO) - Bupati Kabupaten Indragiri Hilir HM Wardan, memimpin apel gabungan dalam rangka menghadapi bencana asap yang diakibatkan karhutla, Kamis (10/3). Dengan apel gabungan yang melibatkan berbagai unsur . . .
BENGKALIS (RIAUPOS.CO) - DALAM menghadapi musim kemarau dan rawan Kebakaran Hutan dan lahan (Karhutla),Pemerintah Kabupaten Bengkalis untuk 60 hari kedepan terhitung dari Senin (29/2) telah mengeluarkan surat edaran untuk menyatakan . . .