Gubri Diam-Diam Jemput di Bandara
RIAUPOS.CO -- Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar diam-diam menjemput warga Riau yang sempat diobservasi di Natuna saat tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru, Sabtu (15/2). Ada lima warga yang . . .
RIAUPOS.CO -- Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar diam-diam menjemput warga Riau yang sempat diobservasi di Natuna saat tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru, Sabtu (15/2). Ada lima warga yang . . .
PARIS (RIAUPOS.CO) -- Penyebaran dan fatalitas Covid-19 kian menghawatirkan. Kemarin (15/2) satu pasien meninggal di Paris, Prancis. Pria 80 tahun itu adalah turis Cina yang berasal dari Provinsi Hubei. Ini . . .
JAKARTA (RIAUPOS.CO) -- Yusuf Azhar (21), salah satu WNI yang diobservasi di Natuna, berkisah tentang kehidupannya selama dua pekan terisolasi di Wuhan, Cina, akibat wabah virus corona. "Waktu Wuhan 'lockdown' (terisolasi), . . .
JAKARTA (RIAUPOS.CO) -- Menteri Kesehatan (Menkes) Terawan Agus Putranto mengatakan masyarakat tidak perlu takut terhadap 238 warga negara Indonesia (WNI) yang telah diobservasi. Menurut Terawan, mereka semua yang sudah diobservasi . . .
JAKARTA(RIAUPOS.CO)– Sebanyak 238 Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah selesai menjalani masa karantina di Natuna, Kepulauan Riau sudah mendarat di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur Sabtu (15/2) siang. Mereka keluar . . .
JAKARTA(RIAUPOS.CO) – Proses karantina terhadap 238 Warga Negara Indonesia (WNI) yang baru kembali dari Wuhan, Provinsi Hubei, Tiongkok telah usai. Selama 14 hari observasi, mereka seluruhnya dinyatakan bersih dari virus . . .
BANDA ACEH (RIAUPOS.CO) -- Posko layanan informasi masyarakat Aceh di Kota Wuhan, Cina dipindahkan dari Dinas Sosial Aceh ke Dinas Kesehatan Aceh. Pemindahan itu efektif dimulai mulai hari ini, Rabu . . .
JAKARTA(RIAUPOS.CO) – Observasi terhadap warga negara Indonesia (WNI) dari Wuhan, Tiongkok, di Pangkalan Terpadu TNI di Natuna telah berjalan lebih dari sepekan. Pemerintah pun mulai menyiapkan skenario kepulangan mereka ke . . .
JAKARTA (RIAUPOS,CO) -- Kasus penularan wabah virus corona jenis baru asal Wuhan, Cina, di Singapura makin meluas. Situasinya mengkhawatirkan karena sudah menular dari manusia ke manusia (human to human) dan . . .
BEIJING (RIAUPOS.CO) – Sebuah penemuan tentang inang (perantara) penyebaran virus corona yang kini sedang mewabah diumumkan. Sebuah studi menemukan bahwa urutan genom galur virus corona yang diambil dari tenggiling, 99 . . .
JAKARTA (RIAUPOS.CO) – Banyak yang salah memahami tentang “cara kerja” virus corona dalam menularkan dari satu orang ke orang lain. Selama ini, banyak yang mengatakan bahwa salah satu penularannya adalah . . .
SINGAPURA (RIAUPOS.CO) -- Seorang warga negara Indonesia (WNI) dikabarkan telah terjangkit virus corona yang tengah mewabah. WNI yang berprofesi sebagai asisten rumah tangga itu diketahui terjangkit coronavirus setelah menjalani pemeriksaan . . .
BATAM (RIAUPOS.CO) -- Sekira 250 WNI yang selama ini tinggal di Wuhan, Cina dipulangkan ke tanah air. Mereka akan ditempatkan sementara di Natuna, Kepri selama 14 hari. Dari Wuhan mereka mendarat . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Pemulangan Warga Negara Indonesia (WNI) dari Kota Wuhan, Provinsi Hubei, Cina tengah berlangsung. Saat ini, seluruh WNI yang sebelumnya sempat ikut terisolasi di daerah asal virus corona . . .
JAKARTA(RIAUPOS.CO) – Pemulangan evakuasi warga negara Indonesia (WNI) dari Cina ke Indonesia dilakukan hari ini menggunakan pesawat dari Lion Air Group yaitu, Batik Air tipe Airbus A330. Langkah tersebut merupakan . . .
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Proses pemulangan Warga Negara Indonesia (WNI) dari Wuhan, Provinsi Hubei, Cina tengah berlangsung. Saat ini, sebagian WNI sudah di evakuasi ke bandara setempat untuk proses pemulangan. Informasi . . .
JAKARTA (RIAUPOS.CO) -- PT Angkasa Pura II (Persero) atau AP II telah menyiapkan rencana kontingensi sesuai dengan PM 61 Tahun 2015 tentang Fasilitasi (FAL) Udara, jika diketahui ada pesawat yang . . .
JAKARTA (RIAUPOS.CO) -- Sebanyak 249 Warga Negara Indonesia (WNI) akan dipulangkan dari Wuhan, Cina, dalam waktu dekat. Pesawat penjemput yang disiapkan pemerintah akan terbang kurang dari 24 Jam. Mereka dipulangkan karena . . .
JAKARTA (RIAUPOS.CO) -- Pemerintah telah siap untuk mengevakuasi Warga Negara Indonesia (WNI) dari Wuhan, Provinsi Hubei, Cina. Kementerian Kesehatan memperbarui informasi jumlah WNI yang akan dievakuasi yakni sebanyak 249 orang. . . .
TOKYO (RIAUPOS.CO) -- Bisa meninggalkan Wuhan ternyata tak menjamin terbebas dari infesi virus corona. Maklum saja, Wuhan merupakan sumber awal munculnya virus corona jenis baru di Cina. Virus tersebut disebut-sebut . . .