Mati Mendadak karena Serangan Jantung

Kesehatan | Rabu, 30 Desember 2015 - 16:00 WIB

Begitu pula dengan penderita diabetes dan hipertensi, makanan yang dikonsumsi harus terkontrol. Bila diabetes harus mengurangi kadar gula, sedangkan hipertensi harus mengurangi makanan berlemak, begitu pula dengan obesitas. Merokok yang berlebihan mampu memicu pembekuan darah dan membangun lemak dalam tekanan darah.  sedangkan faktor genetik yaitu lebih diakibatkan bawaan sejak bayi.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

Selain beberapa faktor risiko tersebut menurut Romdoni, kelelahan juga bisa memicu serangan jantung, karena setelah berolahraga detak jantung bisa melebihi detak jantung normal, sehingga menuntut lebih banyak pasokan darah yang dipompa. Tapi apabila seseorang mengalami penyempitan penbuluh darah, maka darah yang mengalir tidak maksimal sehingga berisiko serangan jantung.

Penyakit jantung koroner atau coronary artery disease merupakan penyakit mematikan









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook