dikendalikan dengan obat-obatan yang dapat menghambat mekanisme serupa di area otak pusat.
Telinga bagian dalam sendiri sebenarnya terdiri atas dua struktur, yaitu koklea (pendengaran) dan sistem vestibular yang bertanggung jawab terhadap keseimbangan seseorang. Gangguan telinga dalam sendiri biasanya disebabkan oleh kecacatan genetik, infeksi atau cedera tertentu. (nhk)