Hilang Semangat Pagi karena Ini

Kesehatan | Senin, 07 Desember 2015 - 09:28 WIB

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Terlambat bangun mungkin bisa merusak hari Anda. Tapi, tanpa Anda sadari, ada juga berbagai kebiasaan di pagi hari yang justru bisa berdampak buruk jika senantiasa dilakukan.

Berikut berbagai kebiasaan pagi yang bisa membuat hilang semangat:

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

1. Bangun tidur langsung cek surat elektronik

Inilah kebiasaan buruk yang harus benar-benar dihindari dari sekarang. ‘’Mengecek inbox email sesaat setelah membuka mata di pagi hari dapat membuat Anda stres seharian,’’ kata psikolog Melissa McCreery PhD.

Jadi daripada pagi-pagi mengkhawatirkan pekerjaan, lebih baik fokuskan diri untuk memulai hari dengan aktivitas yang menenangkan, misalnya olahraga, minum teh, atau ngobrol dengan pasangan. Lagipula aktivitas ini dikatakan dapat membantu meningkatkan produktivitas. Ini tentu lebih menguntungkan bagi kinerja hari ini









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook