DIET

Fakta tentang Metabolisme

Kesehatan | Senin, 02 November 2015 - 11:03 WIB

Lalu mengapa mereka tidak bisa menurunkan berat badannya? Menurut Dr Jensen, bisa jadi mereka sering mengonsumsi lebih banyak kalori tanpa mereka sadari. Untuk itu, setiap orang disarankan untuk mencatat segala hal yang mereka konsumsi secara akurat.

2. Tak semua orang langsing cepat bermetabolisme

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

‘’Terkadang ada orang-orang kurus yang metabolismenya rendah dan tidak makan banyak. Dan ada juga orang-orang gemuk dengan metabolisme yang sangat tinggi dan makan dengan porsi besar,’’ ujar Jensen.

3. Kurangi 500 kalori per hari belum tentu turunkan berat satu pound seminggu

1 pound atau 500 gram lemak sebenarnya sama besarnya dengan 3.500 kalori. Jika Anda mengurangi kandungan kalori dalam makanansebanyak 500 kalori, bisa jadi Anda akan kehilangan berat badan sebesar satu pound di minggu pertama.

‘’Namun ketika makan sedikit, Anda kehilangan jaringan ramping (lean tissue)









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook