asma. Kesulitan bernafas merupakan salah satu dampak serangan asma dan belajar bagaimana mengelola masalah ini akan amat membantu.
8. Bangun sistem kekebalan tubuh
Meningkatkan konsumsi makanan yang kaya vitamin A, B6, B12, Vitamin C, E dan omega-3. Membangun sistem kekebalan tubuh dengan makanan kaya nutrisi seperti disebutkan di atas akan membantu mengurangi derita dan tingkat kekambuhan asma.
9. Berhenti merokok dan jauhi asap rokok
Asap rokok bisa jadi pemicu asma. Jadi, berhentilah merokok dan jauhi asap rokok.
10. Hewan peliharaan
Jika menderita asma, seseorang mungkin harus memutuskan untuk tidak memelihara