DARI ACARA FORUM PEMRED RPG

Fungsi Batam Sebagai Transhipment Perlu Dukungan Semua Pihak

Feature | Selasa, 01 Desember 2015 - 00:10 WIB

Fungsi Batam Sebagai Transhipment Perlu Dukungan Semua Pihak

Buku tersebut sebenarnya disertasi Dahlan saat meraih gelar Doktor di Malaysia yang kemudian dibukukan.

Buku ini juga meraih Anugerah Sagang beberapa waktu lalu di Pekanbaru. "Sebuah buku yang bisa menjadi referensi sejarah Melayu," ujar Rida.

Baca Juga :Kabel Laut Batam-Pulau Buluh Beroperasi, Warga Nikmati Listrik PLN 24 Jam

Rida juga menyumbangkan suara emasnya lewat dua lagu. Diikuti oleh beberapa pemimpin redaksi di Riau Pos Grup, salah satunya Amzar yang menyumbangkan dua lagu. Kemudian dari SKPD Pemko Batam, salah satunya, Kepala Dinas Perhubungan Kota Batam Zulhendri yang juga menyumbangkan dua lagu.

Suasana makan malam itu benar-benar cair dan penuh kegangatan. Sesekali terdengar gelak tawa Walikota Batam yang asyik berbincang dengan Chairman Riau Pos Grup Rida, CEO Riau Pos Grup Makmur Kasim, dan petinggi media di Riau Pos Grup lainnya.

Malam itu, Dahlan meluangkan banyak waktunya untuk bercengkrama dengan para peserta Forum Pemred Riau Pos Grup. Dahlan menilai, keberadaan Riau Pos Grup penting untuk menyuarakan kepentingan daerah, termasuk menginformasikan pembangunan Kota Batam kepada masyarakat luas.

"Makanya, saya senang bisa makan malam sembari membahas masalah Batam ke depan dengan teman-teman dari Riau Pos Grup, apalagi yang datang para pemimpin redaksi yang notabene pengambil kebijakan di masing-masing media," ujarnya sambil tersenyum.***

Editor: Hary B Koriun

 









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook