APBD Riau 2016 Dibagi-bagi

Riau | Kamis, 10 Desember 2015 - 11:17 WIB

APBD Riau 2016 Dibagi-bagi

Kemudian pada SKPD Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana dialokasikan anggaran sebesar Rp19,99 miliar. Alokasi dana untuk Dinas Sosial Rp71,84 miliar, BPBD sebesar Rp42,13 miliar serta Sekretariat Daerah Rp2,6 miliar.

SKPD Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasl dan Kependudukan dialokasikan anggaran sebesar Rp104,77 miliar. Menangani tiga urusan yantu urusan tenaga kerja memperoleh anggaran sebesar Rp72,16 miliar, urusan transmigrasi sebesar Rp29,18 miliar dan urusan Kependudukan dan Catatan Sipil sebesar Rp3,43 miliar.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

Selanjutnya, alokasi pada Dinas Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah sebesar Rp35,45 miliar. Anggaran untuk SKPD Badan Penanaman Modal Daerah Rp24,93 miliar dan SKPD Badan Pelayanan Perizinan Terpadu sebesar Rp22,84 miliar.

Dinas Pemuda dan Olahraga dengan alokasi anggaran Rp131.84 miliar. SKPD Satuan Polisi Pamong Praja melaksanakan sebagian urusan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri memperoleh alokasi anggaran sebesar Rp72,27 miliar. Selanjutnya SKPD Badan Kesatuan Bangsa, Politik dan Perlindungan Masyarakat dialokasikan Rp23,19 miliar.









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook