PSIKOLOGI ANAK

Ketika si Kecil Punya Teman Imajiner

Perempuan | Rabu, 04 November 2015 - 13:50 WIB

Namun, manfaatnya sama dengan anak-anak yang teratur berkomunikasi dengan orang dewasa.

Sebagaimana studi baru yang dipublikasikan Journal of Experimental Child Psychology, kebiasaan anak kecil berbicara dengan teman khayalannnya bisa memacu perkembangan dialog batin yang bisa mereka gunakan untuk berbicara dengan dirinya sendiri ketika menghadapi suatu masalah di masa mendatang. Menurut studi itu, obrolan dengan teman khayalan merupakan penerapan dari pembicaraan anak dengan dirinya sendiri dan bentuk lisan dari pikirannya. (nhk)

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook