DARI SYUKURAN JALUR TODUANG BISO RIMBO PIAKO, PEBAUN HILIR KUANTAN MUDIK

Ukir Prestasi Walau Tak Diunggulkan

Kuantan Singingi | Senin, 12 September 2022 - 11:13 WIB

Ukir Prestasi Walau Tak Diunggulkan
Anggota DPRD Riau Sukarmis bersama Asisten I Setko Pekanbaru Syoffaizal, Asisten II Setda Kuansing Maisir dan Camat Kuantan Mudik Sadarisna mengambil sirih yang diserahkan para penari persembahan saat syukuran Jalur Toduang Biso Rimbo Piako Wali Kota Pekanbaru di Desa Pebaun Hilir, Kuantan Mudik, Sabtu (10/9/2022). (JUPRISON, TELUKKUANTAN UNTUK RIAUPOS.CO)

KUANTAN SINGINGI (Suara marching band menyambut kedatangan anggota DPRD Riau H Sukarmis, Asisten I Pemko Pekanbaru Drs H Syoffaizal MSi, Asisten II Setda Kuansing Ir H Maisir, Camat Kuantan Mudik Sadarisnah SSTP beserta Upika Kuantan Mudik untuk menghadiri syukuran jalur Toduang Biso Rimbo Piako di Pebaun Hilir, Kuantan Mudik, Sabtu (10/9).

 


Jalur Toduang Biso Rimbo Piako yang disponsori Pj Wali Kota Pekanbaru itu berhasil meraih juara 2 atau runner up pada Festival Pacu Jalur Tradisional di Tepian Narosa Telukkuantan  2022 ini. Masyarakat setempat pun menyukuri atas capaian prestasi jalur tersebut.

Prosesi syukuran berlangsung khidmat, penuh keakraban dalam nuansa kekeluargaan. Apalagi kehadiran Bupati Kuansing

 









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook