PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Penyakit diabetes tak hanya bisa diatasi dengan menjaga makanan. Para peneliti Harvard Medical School melansir hasil studi terbaru hubungan latihan fisik dan risiko diabetes pada wanita. Mengangkat beban, melakukan push-up atau latihan resistensi yang sama pada otot erat kaitannya dengan rendahnya risiko diabetes.‘’Orang dewasa disarankan untuk melakukan latihan tersebut setidaknya dua kali seminggu,’’ ungkap peneliti Dr Richard Elliott.Diabetes tipe 2 terjadi ketika sel-sel yang memproduksi insulin dalam tubuh tidak dapat memproduksi insulin yang cukup atau ketika insulin yang diproduksi tidak bekerja dengan benar. Insulin memungkinkan tubuh untuk menggunakan gula sebagai energi dan menyimpan kelebihannya dalam hati serta otot.Laman BBC menyebutkan, salah satu alternatif terbaik untuk mengurangi risiko .