Kerap Pusing Belum Tentu Anemia

Kesehatan | Senin, 30 November 2015 - 11:28 WIB

‘’Jika kelelahan berlangsung selama lebih dari beberapa minggu dan Anda tak menemukan penyebabnya, Anda harus langsung ke dokter. Biasanya dokter akan mencari tahu riwayat medis dan gaya hidup, kemudian merujuk tes darah untuk menemukan apakah Anda memang mengalami kekurangan zat besi atau ada hal lain,’’ ungkap Dr Kosterich.

Sumber makanan kaya zat besi yang bisa Anda konsumsi untuk menjaga kadarnya tetap normal adalah daging merah, kacang-kacangan, biji-bijian, sayuran hijau, buah-buahan kering, sereal dan roti. (nhk)

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook