Perokok Lebih Berisiko Masalah Tulang

Kesehatan | Rabu, 28 Oktober 2015 - 12:42 WIB

Perokok Lebih Berisiko Masalah Tulang
Internet

Selama ini, risiko terkena osteoporosis pada perempuan dianggap lebih besar daripada laki-laki. Itu karena kaum hawa punya fitrah untuk mengandung, melahirkan serta menyusui yang mengakibatkan massa tulang mereka lebih cepat hilang.

Satu dari sepuluh wanita di atas usia 50 tahun memiliki osteoporosis dibandingkan satu dari 50 laki-laki. Perempuan cenderung memiliki tulang lebih kecil dan tipis dibandingkan laki-laki. Wanita kehilangan kepadatan tulang saat produksi hormon estrogen menurun setelah menopause. Sementara, merokok bisa mempercepat hilangnya kepadatan tulang. (nhk)

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook