Kiat Mudah Meraih Kehamilan Sehat

Kesehatan | Kamis, 18 Februari 2016 - 16:00 WIB

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Kehamilan yang sehat patut diperjuangkan sehingga persalinan lancar, bayi lahir sehat, dan ibu pun sehat. Untuk itu, ada beberapa kiat mudah untuk meraihnya.

Kiat pertama, seorang wanita hamil harus melakukan kunjungan antenatal care (ANC). ANC ini wajib dilakukan karena memiliki banyak fungsi, seperti deteksi dini terhadap kelainan janin juga sebagai sarana edukasi pada ibu hamil. 

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

“ANC juga bisa sebagai perencanaan persalinan nanti, sehingga tidak bingung lagi,” ujar dokter di Rumah Sakit Permata Bunda, Tasikmalaya, dr Nanang Wibowo SpOG seperti dilansir JPNN.

Kiat kedua, hindari mengonsumsi makanan yang mengadung kafein, rokok, alkohol atau obat-obatan tanpa resep dokter. “Karena tidak semua obat aman dikonsumsi ibu









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook