kemungkinan hematuria bisa menyerang mereka yang suka berolahraga keras, seperti pelari jarak jauh. Alasannya tidak sepenuhnya jelas tapi penyebab mungkin termasuk hilangnya cairan tubuh, pemecahan sel darah atau trauma kandung kemih. Salah satu saran adalah sebaiknya Anda buang air kecil setengah jam sebelum melakukan olahraga yang berguna untuk membantu melindungi dinding kandung kemih dari trauma.
3. Batu ginjal
‘’Menurut National Library of Medicine AS, batu kandung kemih adalah potongan-potongan keras penumpukan mineral dalam kandung kemih yang berkembang saat urin sangat terkonsentrasi,’’ kata urolog Adam Ramin MD, seperti dilansir laman Yahoo Health.
Meskipun batu kandung kemih sering tidak menimbulkan gejala namun kadang-kadang mereka menyebabkan nyeri perut bagian bawah, nyeri buang air kecil, urin berdarah dan