Kulit Gatal, Jangan Asal Garuk

Kesehatan | Rabu, 20 Januari 2016 - 17:00 WIB

“Juga jangan lupa potong kuku dan jaga kebersihan kuku. Oleskan dengan lotion agar kulit tetap lembab. Serta hindari pakaian dengan bahan yang dapat menimbulkan rasa gatal, lebih rileks, dan kelola stres dengan baik,” ungkapnya.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

Menurutnya, mengenali penyebab gatal sangatlah penting. Selain gigitan serangga ada banyak hal lain yang menyebabkan gatal. Misalkan, penyakit tertentu seperti eksim, kudis, psoriasis, kulit kering, gangguan saraf, reaksi alergi, masa-masa kehamilan karena perubahan hormon, dan gigitan serangga.

Hal itu, terjadi karena ketika menggaruk, otak akan memproduksi hormon serotonin yang membuat seseorang merasa semakin gatal. Menggaruk memang dapat meredakan rasa gatal seketika diikuti dengan timbulnya rasa sakit ringan. Namun, saat tubuh merespons sinyal rasa sakit tersebut, rasa gatal akan semakin parah.









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook