pada risiko individual. Temuan ini hanya membantu para ilmuwan untuk mengidentifikasi cara yang lebih aman untuk meningkatkan daya tahan tubuh,’’ kata Fox, seperti dilansir laman Men’s Health.
Salah satu faktor yang memicu alzheimer adalah inflamasi, yang merupakan salah satu mekanisme perlawanan tubuh terhadap infeksi. Makin lemah sistem imun, makin sering pula tubuh mengalami inflamasi dan bisa mempercepat pikun jika merusak juga sel-sel otak.
Penelitian Fox tersebut menunjukkan bahwa, akses yang baik terhadap air bersih di suatu negara justru meningkatkan risiko pikun hingga 9 persen dibandingkan negara dengan akses air bersih yang buruk.
Lantas apakah perilaku hidup bersih dan sehat perlu ditinggalkan demi mencegah atau