Cepat Tanggap saat si Kecil Tersedak

Kesehatan | Selasa, 12 Januari 2016 - 15:40 WIB

Caranya, lingkarkan kedua lengan di pinggang anak, ibu jari kepalan tangan diletakkan di tengah perut, di antara pusar dan sisi bawah iga. Tangan yang lain melingkupi kepalan.

’’Entakkan kepalan tangan ke perut anak, ke arah dalam dan atas. Ulangi hingga sumbatan terlepas,’’ lanjutnya.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

Manfaat dilakukannya manuver Heimlich adalah mengeluarkan udara dari paru-paru sehingga sumbatan terdorong keluar. Tindakan itu efektif mengeluarkan sumbatan pada tenggorok orang dewasa dan anak yang sudah cukup besar. (nhk)









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook