PENYAKIT PARU

Perempuan Perokok Pasif Lebih Rentan

Kesehatan | Selasa, 29 Desember 2015 - 17:00 WIB

Saat ini, jelas Ade, kanker paru merupakan salah satu penyakit keganasan yang paling banyak ditemukan di Indonesia. Terutama pasien dengan riwayat terpapar asap rokok yang lama. Umumnya kanker paru baru terdiagnosis di stadium akhir karena sering tidak memberikan keluhan atau gejala.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

Penghentian atau pengurangan mendadak merokok seringkali menimbulkan cemas, gelisah, sulit konsentrasi, frustasi, mudah marah, gangguan tidur, hingga depresi. Bahkan, banyak orang terbiasa merokok nafsu makannya akan drastis turun ketika dia belajar berhenti merokok. Jika tak diimbangi olahraga akan berujung ke peningkatan berat badan.

Tapi, jelas Ade, lebih sulit lagi untuk berhenti merokok. “Kecanduan menghentikan kebiasaan merokok menjadi sangat sulit bagi beberapa orang. Perlu terapi atau









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook