Kena Kanker karena Ikat Pinggang

Kesehatan | Jumat, 06 November 2015 - 13:24 WIB

Saat mengenakan ikat pinggang, para partisipan teramati lebih rentan mengalami refluks asam lambung. Tidak seperti lambung yang memang sudah didesain tahan asam, kerongkongan bisa rusak jika dilewati asam saat terjadi refluks. Dalam jangka waktu panjang dan terus menerus, paparan asam di kerongkongan bisa memicu kanker esofagus. (nhk)

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut







Tuliskan Komentar anda dari account Facebook