Usia Ayah Pengaruhi Kesehatan Anak

Kesehatan | Jumat, 30 Oktober 2015 - 09:30 WIB

yang berusia tua memiliki risiko obesitas lebih rendah, namun anak-anak tersebut memiliki tingkat kolesterol lebih tinggi bila dibandingkan dengan anak yang lahir dari ayah berusia muda. Total rasio kolesterol jahat sekitar 12 persen lebih tinggi di antara anak-anak yang ayahnya berusia 31-35 tahun dan 16 persen lebih tinggi di antara anak-anak yang ayahnya berusia lebih dari 35 tahun.

Seperti diketahui, rasio yang lebih tinggi juga meningkatkan risiko penyakit jantung. Sedangkan untuk rasio kolesterol baik, 11 persen lebih tinggi pada mereka yang lahir dari ayah yang berusia 31-35 tahun dan 21 persen lebih tinggi pada anak-anak dengan ayah berusia 30 tahun ke bawah.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

Peneliti juga menyimpulkan, seiring dengan pertumbuhan dan perkembangan anak, tingkat kolesterolnya bisa menurun atau meningkat sesuai dengan gaya hidup mereka ke depannya. (nhk)









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook