musim tertentu (periodik).
Berat ringannya gejala antara satu penderita dan penderita lainnya juga berbeda-beda. Sifat khas lainnya adalah dapat sembuh hilang sendiri secara spontan atau dengan obat (reversible), riwayat asma/alergi lain pada pasien atau keluarga, dan adanya berbagai faktor pencetus (trigger).
Asma bisa juga terjadi pada bayi yang ibunya merokok selama masa kehamilan. Itu juga bisa disebabkan infeksi saluran napas pada usia bayi/anak-anak, alergi, bayi dengan berat lahir rendah, dan kegemukan. (nhk)