Mengungkap Usia dari Wajah

Kesehatan | Selasa, 16 Februari 2016 - 16:00 WIB

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Usia Anda bisa ‘’tertera’’ di wajah Anda. Proses pengungkapan usia seseorang selama ini lebih banyak dilihat dari aspek fisik. Salah satunya ialah dengan melihat wajah.

Melalui komputerisasi pencitraan wajah 3D, seseorang yang mengalami penuaan lebih cepat bisa dilihat dari berbagai hal. Di antaranya ialah mulut yang melebar, bibir atas kendur, gusi menyusut serta sudut mata yang terkulai.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

‘’Ini menunjukkan bahwa tanda-tanda kesehatan terutama penuaan tidak hanya bisa dilihat dari kondisi fisik seseorang namun juga dapat dilihat dari wajah mereka,’’ kata peneliti Jay Olshansky, seperti dilansir laman Health.

Para peneliti membandingkan hasil scan wajah untuk pemeriksaan darah rutin. Mereka menemukan, perkiraan usia berdasarkan fitur wajah ternyata lebih akurat daripada









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook