Hal itu pula yang menjadi penyebab Honda membuat gebrakan dengan memadukan dua sekmen tersebut, lahirlah BR-V yang lapang dan sporty. Hasilnya pemesanan atau indent cukup membanggakan dan hal itu akan terus meningkat seiring mobil-mobil tersebut mulai berada di jalanan.
BR-V memiliki warna khusus sebagai warnanya BR-V, yakni misty green pearl meski demikian ada warna-warna lainnya taffeta white, modern steel metallic, crystal black pearl, dan warna baru yaitu lunar silver metallic, dan passion red pearl.
Bicara harga, dikatakan Ricky, cukup konpetitif dan relatif terjangkau karena beda-beda tipis dengan harga Honda Mobilio dan Jazz, misalnya tipe S manual dibendoral di kisaran Rp237.200.000, sedangkan untuk automatic dihargai Rp257.200.000 dan untuk jenis prestice Rp272.200.000.(kom)