Warga Buatan II Siak Keluhkan Bau Sungai

Riau | Rabu, 01 Mei 2013 - 19:50 WIB

SIAK (RP) - Sepekan belakangan ini warga di sepanjang aliran Sungai Siak mengeluhkan bau busuk yang menyegat hidung dari Sungai Siak. Bahkan sejumlah warga terpaksa memakai masker untuk menekan aroma tidak sedap yang diduga akibat pencemaran sungai terdalam di Indonesia tersebut.

''Bau Sungai Siak mengeluarkan aroma busuk. Informasinya ada pembuangan limbah perusahaan ke Sungai Siak sehingga baunya menyengat. Suami saya terpaksa memakai masker ketika beraktifitas di luar rumah,'' ungkap Rita, warga Desa Buatan II, Kecamatan Koto Gasib kepada Riau Pos, Rabu (1/5).  Selengkapnya baca Riau Pos edisi cetak, Kamis (2/5).

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook