Masyarakat Harus Antisipasi Politik Sesat

Politik | Sabtu, 05 Desember 2015 - 09:50 WIB

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Pemuda-pemuda Riau mengingatkan kepada masyarakat untuk mengantisipasi sikap-sikap politik sesat dan menyesatkan menjelang pilkada di sembilan kabupaten/kota di Riau. Sikap-sikap politik yang sesat dan menyesatkan dirumuskan dalam bincang-bincang demokrasi pertemuan mereka di meeting room Hotel Akasia, Kamis (3/11).

Hadir dalam pertemuan tersebut Direktur Eksekutif Pusat Kajian Demokrasi Kebijakan dan Pembangunan Daerah Raya Desmawanto. Menurut Raya Desmawanto, masyarakat agar tidak terjebak dengan sikap politik sesat dan menyesatkan tersebut.(rul)

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook