PEKANBARU (RP) - Masih kosongnya jabatan Sekda Pemerintah Provinsi (Pemrov) Riau dikhawatirkan bakal berpengaruh pada penunjukkan Sekda Kota Pekanbaru definif. Pasalnya, Sekda Riau termasuk salah satu tim Baperjakat yang ikut memproses administrasi pemilihan Sekda Kabupaten/Kota seperti Uji kelayakan dan kepatutan.
Plt Sekda Kota Pekanbaru, Drs H Yuzamri Yakub Mpd kepada Riau Pos Jumat (19/4) mengatakan, saat ini pihak Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Riau telah ke Jakarta berkonsultasi dengan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) terkait proses penunjukkan Sekda Pekanbaru definitif. Konsultasi tersebut untuk meminta kepastian apakah BKD Propinsi Riau diperbolehkan menunjuk sekda. (ilo). Selengkapnya baca Riau Pos edisi cetak, Sabtu (20/4).