PEKANBARU

City Gas Solusi Kelangkaan Gas

Pekanbaru | Sabtu, 30 Januari 2016 - 09:24 WIB

City Gas Solusi Kelangkaan Gas
Azwendi

Untuk itu, dikatakan Azwendi, pihaknya menyambut dengan baik program ini. ”Saya secara pribadi mendukung penuh program ini, dan saya yakin masyarakat juga senang, namun saya minta agar nantinya ketika sudah berjalan bisa tepat sasaran pelanggannya sesuai dengan tujuannya,” sebutnya.

Disebutkan Azwendi juga, gas ini adalah kebutuhan masyarakat. Pasca peralihan dari minyak tanah ke gas, masyarakat sudah mulai bergantung terhadap gas ini.  Namun, katanya lagi, perlu menjadi catatan itu adalah berkaitan dengan instalasi jaringannya harus dilakukan dengan matang oleh satkernya, dan juga perlu dilakukan sosialisasi.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

‘’Gunanya supaya masyarakat bisa tahu soal pemakaian gas nya, yang disebutkan langsung bisa didistribusikan ke rumah langsung,’’ ujarnya.

Ditegaskannya juga, program ini merupakan teknologi baru di Pekanbaru. ”Harus disosialisasikan, termasuk juga safety di masyarakat sendiri terhadap dampaknya karena barang baru,” katanya.









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook