PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Teknologi kini hampir digunakan dalam setiap lini kehidupan manusia. Kemajuan dan perkembangannya pun seperti berlari. Tiap sebentar, ada saja kemajuan dan peluncuran gadget terbaru.
Layar sentuh seperti di iPad dan smartphone kini makin banyak digunakan pada gadget lainnya. Namun menurut sebuah studi, kebiasaan mengetik di gadget yang berukuran kecil justru menurunkan tingkat kepercayaan diri seseorang.
Pengguna komputer juga menghabiskan waktu 30 persen lebih sedikit ketika menunggu hasil tes berikutnya yang bermaksud mengukur tingkat kekuatan dan kepercayaan diri partisipan. Dengan kata lain, pengguna komputer dilaporkan memiliki tingkat kesabaran yang lebih rendah daripada pemakai tablet.
Studi yang digelar tim peneliti dari Harvard Business School ini menuturkan, dibanding orang-orang yang menghabiskan waktu beberapa menit untuk bekerja atau beraktivitas