Sinyal Masalah Kesehatan dari Kulit

Kesehatan | Jumat, 22 Januari 2016 - 17:00 WIB

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Tolok ukur kesehatan bisa diketahui dari berbagai cara. Di antaranya melalui kuku dan mata. Kondisi kulit juga bisa menjadi petunjuk untuk kesehatan.

‘’Dalam banyak kasus, kondisi kulit biasanya terkait dengan proses yang terjadi di seluruh tubuh. Ini bisa menjadi faktor risiko yang membuat Anda harus siap untuk berbagai jenis penyakit atau cedera,’’ kata asisten profesor dermatologi di Northwestern University, Jonathan Silverberg MD, seperti dilansir laman Health.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

Berikut kondisi kulit yang bisa menjadi sinyal adanya masalah kesehatan:

1. Vitiligo

Orang yang menderita vitiligo, penyakit auto-imun yang menyebabkan bintik-bintik putih yang muncul pada wajah dan tubuh bisa memiliki gejala lebih buruk ketika









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook