Obati Sariawan dengan Minyak Kelapa

Kesehatan | Selasa, 03 November 2015 - 09:29 WIB

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Anda langganan kena sariawan? Penyakit yang terdapat dalam mulut ini memang membuat penderitanya susah makan dan minum. Apalagi jika mengonsumsi makanan yang agak pedas.

‘’Masing-masing dari kita pasti pernah mengalami sariawan setidaknya sekali dalam hidup kita,’’ kata ahli gizi dari Heinz Nutri Life Clinic, Neelanjana Singh, seperti yang dilansir laman Times of India.

Baca Juga :Sampaikan Pesan Pemilu Damai ke Nelayan yang Sedang Melaut

Daripada mengonsumsi obat-obat kimia untuk mengobati sariawan, lebih baik coba cara alami ini. Misalnya dengan minyak kelapa yang memiliki sifat anti-bakteri. Minyak kelapa dicampur madu bisa mengobati sariawan. Caranya, cukup oleskan campuran minyak kelapa dan madu pada lubang sariawan.

Selain itu, bisa juga menggunakan bubuk kunyit dicampur 1 sendok teh gliserin (cairan jernih, tidak berbau dan memiliki rasa manis, yang biasa dipakai untuk pembuatan pasta









Tuliskan Komentar anda dari account Facebook